InJourney Airports: Mulai 18 Oktober, Rute Baru Penerbangan Incheon-Batam oleh Jeju Air

Jakarta, BUMN TRACK – PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports) menyambut positif pembukaan rute penerbangan internasional Incheon-Batam-Incheon yang dioperasikan secara reguler oleh maskapai asal Korea Selatan Jeju Air. “Melalui penerbangan perdana atau inaugural flight tersebut, Bandara Internasional Hang Nadim Batam resmi terhubung dengan Korea Selatan melalui penerbangan komersial berjadwal atau scheduled commercial flight,” kata Direktur […]

InJourney Airports Tancap Gas Gandeng Incheon Kelola Bandara di Luar Negeri

Jakarta, BUMN TRACK – PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports) dan Incheon International Airport Corporation (IIAC) menandatangani nota kesepahaman (Memorandum of Understanding/MoU) untuk menjalin kemitraan strategis dalam pengelolaan bandara dan pengembangan sumber daya manusia. MoU ditandatangani oleh Direktur Utama InJourney Airports Faik Fahmi dan President & CEO IIAC Hag Jae Lee di Incheon, Korea Selatan, […]

Ini Langkah Injourney Airports Tingkatkan Kewaspadaan Penyebaran Virus Mpox di Bandara

Jakarta, BUMN TRACK – Meningkatnya status penyakit Mpox sebagai Kedaruratan Kesehatan Masyarakat yang Meresahkan Dunia (KKM-MD), PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports) meningkatkan kewaspadaan berkoordinasi secara intensif dengan Balai Besar Kekarantinaan Kesehatan (BBKK) di setiap bandara ditempatkan thermal scanner untuk mengukur suhu badan pengguna jasa bandara di terminal kedatangan internasional sebagai langkah deteksi dini. InJourney […]

Lampaui Target 164 Persen, Angkasa Pura Indonesia Bukukan Laba Rp900 Miliar

Jakarta, BUMN TRACK – Sepanjang semester I/2024, PT Angkasa Pura Indonesia (InJourney Airports) membukukan Laba Bersih hampir Rp 900 miliar atau berhasil melampaui target Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP), yakni sebesar 164% di atas target Rp 547 miliar. InJourney Airports adalah anak perusahaan PT Aviasi Pariwisata Indonesia atau InJourney, yang saat ini berperan sebagai […]