Dorong Transaksi Micropayment, BRI Fasilitasi Pedagang di Jakarta

Jakarta, Bumntrack.co.id – Dalam rangka meningkatkan penetrasi sistem transaksi micropayment, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk terus mengajak dan menjalin kerja sama dengan para pedagang agar mulai bertransaksi secara non-tunai (cashless) lewat instrumen Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS). BRI resmi menjadi bank mitra Nuansa Koperasi Benhil Bersaudara yang berlokasi di Jakarta. Melalui kemitraan ini, […]