Jelang Lebaran, BRI Imbau Nasabah Tetap Waspada Modus Penipuan Online

Jakarta, BUMN TRACK – Kasus penipuan online menjadi salah satu hal penting yang patut diwaspadai masyarakat. Terlebih, kasus ini kerap terjadi karena pelakunya memanfaatkan momen-momen penting tertentu. Periode momen hari raya yang sebentar lagi tiba contohnya pelaku menipu mengatasnamakan kurir paket atau parcel, maupun file ucapan selamat lebaran melalui file aplikasi tidak resmi (.APK) yang […]