GOTF 2022, Garuda Tebar Diskon Tiket Hingga 70 Persen

Jakarta, Bumntrack.co.id – Sebagai upaya percepatan pemulihan pariwisata nasional, Maskapai Garuda Indonesia kembali melaksanakan Garuda Indonesia Online Travel Fair (GOTF) 2022 yang akan berlangsung pada 4-10 April 2022. Adapun pelaksanaan GOTF 2022 ini, Garuda Indonesia bersinergi dengan BNI sebagai bank partner bersama dengan booking platform Traveloka, tiket.com dan Pegipegi sebagai mitra Online Travel Agent (OTA). […]