Sub Holding Icon Plus, Bisnis Internet PLN Hingga Digital Service

Bumntrack.co.id. Jakarta – Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) mengklaim pembentukan Holding Subholding PT PLN (Persero) akan ikut mengakselerasi inovasi bisnis di luar kelistrikan atau Beyond kWh yang bakal menjadi sumber pendapatan baru bagi PLN. Inovasi bisnis Beyond kWh yang dulunya belum dikembangkan dengan maksimal, dapat diakselerasi melalui pembentukan subholding. PLN saat ini memiliki aset […]
Holding PLN Diharapkan Semakin Kokoh, Kuat dan Cekatan

Bumntrack.co.id. Jakarta – Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) resmi meluncurkan Holding Subholding PT PLN (Persero). Dengan pembentukan Holding Subholding ini, PLN mempunyai 4 Subholding yang akan membawa perusahaan menjadi semakin kokoh, kuat dan cekatan dalam pengembangan usaha. Keempat Subholding tersebut adalah PLN Energi Primer Indonesia, PLN Nusantara Power (Generation Company 1), PLN Indonesia Power […]
Transformasi dari Regional ke Fungsional, BUMN Rombak Nomenklatur PLN dan Susunan Komisaris Direksi

Bumntrack.co.id. Jakarta – Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) PLN melalui Keputusan Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) nomor SK-212/MBU/09/2022 dan nomor SK-213/MBU/09/2022 pada tanggal 21 September 2022 telah memutuskan melakukan perubahan nomenklatur, pengangkatan dan pemberhentian Direksi serta Komisaris PT PLN (Persero). “Pergantian Direksi merupakan hal yang biasa terjadi dan bagian dari upaya meningkatkan kinerja perusahaan, […]
Sah, Erick Thohir Bentuk Holding dan Sub Holding PLN

Bumntrack.co.id. Jakarta —Menteri BUMN, Erick Thohir menginginkan restrukturisasi PLN harus menjadikan listrik nasional semakin kuat dan luas dalam melayani energi untuk rakyat. Dengan makin besar dan kompleksnya tantangan, disrupsi teknologi, kebutuhan industri hijau, dan gaya hidup masyarakat yang kian berkembang, inilah waktu tepat agar sektor kelistrikan Indonesia berubah dan menyesuaikan diri. “Hari ini PLN bertransformasi […]