KAI Daop 1 Tertibkan Puluhan Bangunan Liar Wilayah Pasar Senen

BUMN Track. Jakarta – Dalam rangka mewujudkan keselamatan perjalanan kereta api, PT KAI Daop 1 Jakarta melakukan upaya penutupan perlintasan liar, dan melakukan penertiban bangunan liar dan bersih lintas sepanjang 500 meter, yaitu di KM 7+000 s.d KM 7+500 antara Stasiun Pasar Senen s.d Gangsentiong. Daop 1 Jakarta melakukan penertiban dan pembersihan jalur KA dari […]

Upayakan Keselamatan di Perlintasan, KAI Jakarta Tutup 36 Titik Perlintasan

Bumntrack.co.id. Jakarta – Atas kejadian laka sepeda motor yang melintas di KM 8+9 lintas Duri – Rawabuaya yang menemper KRL KA 2334 pada jumat 26 Agustus 2022, PT KAI Daop 1 Jakarta sangat menyayangkan kejadian tersebut. “PT KAI Daop 1 Jakarta turut prihatin dan mengucapkan duka yang mendalam,” kata Kahumas Daop 1 Jakarta, Eva Chairunisa […]

PT KAI Daop 1 Gandeng Kejati DKI Jakarta Tingkatkan Mitigasi Risiko Hukum

Bumntrack.co.id. Jakarta – Dalam rangka meningkatkan sinergi antar lembaga khususnya di bidang hukum, PT KAI Daop 1 Jakarta melakukan penandatanganan perjanjian kerjasama dengan Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta. Kegiatan ini merupakan komitmen awal dan landasan bagi PT KAI Daop 1 dan Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta untuk melaksanakan sinergi berdasarkan kewenangan, kompetensi, program, dan kegiatan yang saling […]

Optimalisasi Aset, KAI Daop 1 Rangkul Pemerintah Kota Sukabumi dan Kabupaten Karawang

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT KAI (Persero) Daerah Operasi 1 Jakarta berkolaborasi bersama pemerintah daerah kota Sukabui dan Kabupaten Karawang guna meningkatkan layanan transportasi KA. Kerjasama juga dilakukan untuk pemanfaatan serta penjagaan aset KAI yang tersebar di berbagai lokasi. “MoU ini merupakan langkah nyata kerjasama antara BUMN dan Pemkot. Kedepannya para pihak dapat berkolaborasi untuk penataan […]

KAI Daop 1 Jakarta Amankan Puluhan Barang Tertinggal di Masa Angkutan Lebaran

Jakarta, Bumntrack.co.id – Pada periode mudik Lebaran tahun 2022 kali ini, terdapat peningkatan yang tinggi untuk jumlah penumpang yang menggunakan jasa kereta api (KA). Tercatat untuk jadwal keberangkatan 22 April s.d 1 Mei 2022 terdapat sekitar 320 ribu tiket yang sudah terjual dengan tanggal keberangkatan favorit  27, 28, 29, 30 April dan 1 Mei 2022. […]

Tinggal 1 Hari Lagi, Tiket Mudik Kereta Api Seharga Rp75.000 dan Promo Diskon 60 Persen

Jakarta, Bumntrack.co.id – Dalam rangka memanjakan pelanggan kereta api, PT Kereta Api Indonesia (Persero) menghadirkan program KAI Access Ramadan Festive 202. Masyarakat dapat membeli lebih dari 6.000 tiket kereta api dengan potongan hingga 60 persen di masa Angkutan Lebaran 2022. “Untuk area Daop 1 Jakarta keberangkatan awal Stasiun Gambir dan Pasar Senen, pada KAI Access […]

Mulai 1 Maret 2022, Ada 11 KA Jarak Jauh Layani Naik Turun Penumpang di Stasiun Cikarang

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT KAI Daop 1 Jakarta mengungkapkan bahwa pihaknya telah membuka layanan Kereta Api Jarak Jauh (KAJJ) yang naik atau turun dari Stasiun Cikarang. Hal tersebut dilakukan sebagai peningkatan layanan kepada para pengguna Kereta Api. “Mulai 1 Maret 2022 terdapat 11 perjalanan kereta api jarak jauh (KAJJ) pulang pergi (pp) yang akan melayani […]