PHR Buka Program Magang Kerja, ini Syaratnya

Jakarta, BUMN TRACK – PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) membuka program magang kerja angkatan (batch) ke-5 bagi putra-putri Riau lulusan S1, D4 atau D3. Pendaftaran program magang kerja di PHR dibuka mulai 3 Juli hingga 9 Juli 2024. “Program magang kerja ini telah berjalan sejak 2022, banyak memberikan manfaat bagi peserta. Selain mengenal dunia kerja, […]
Pelindo Regional 4 Rekrut 26 Peserta MAGENTA Batch 3

BUMN Track. Jakarta – Kementerian BUMN (KBUMN) dan Forum Human Capital Indonesia (FHCI) bersinergi dengan seluruh BUMN di Indonesia untuk dapat memberikan kesempatan magang bagi mahasiswa dan fresh graduate baik lulusan dalam negeri maupun luar negeri. Dalam kesempatan tersebut, PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo Regional 4 juga terlibat dalam sinergi tersebut dengan merekrut sebanyak […]
Pegadaian Buka Program Magang Magenta, Simak Informasinya

BUMN Track. Jakarta – PT Pegadaian bersama Forum Human Capital Indonesia (FHCI) membuka lowongan magang melalui program Magang Generasi Bertalenta (MAGENTA), bagi mahasiswa minimal semester 5 dengan IPK 2,75 maupun lulusan D3/D4/S1 dari semua jurusan. Periode magang terhitung mulai tanggal 1 September 2023 hingga 28 Februari 2024 atau selama 6 (enam) bulan, dengan penempatan magang […]
BRI Sahabat Disablitas, Bantu Penyandang bisa Bersaing di Dunia Kerja

Jakarta, Bumntrack.co.id – Setiap warga negara Indonesia memiliki hak sama dengan yang lainnya dalam segala aspek kehidupan, seperti halnya dalam mendapatkan hak pendidikan dan pekerjaan. Salah satunya adalah melalui program “BRI Sahabat Disabilitas”, dimana BRI turut mengambil peran membantu para penyandang disabilitas mendapatkan hak dengan memberikan bantuan pelatihan dan magang di berbagai wilayah di Indonesia. […]
Garuda Indonesia Jalin Kemitraan dengan AP2LN Terkait Program Magang ke Luar Negeri

Jakarta, Bumntrack.co.id – Maskapai Garuda Indonesia bersama Asosiasi Penyelenggara Pemagangan Luar Negeri (AP2LN) menjalin kerja sama strategis melalui penyediaan aksesibilitas penerbangan udara dalam program pengiriman peserta pemagangan Indonesia ke luar negeri. Sinergi strategis kedua instansi tersebut ditandai melalui penandatanganan Nota Kesepahaman “Corporate Privilege” antara Garuda Indonesia dengan AP2LN yang dilaksanakan pada hari ini, Selasa (5/4) […]
BRI Kembali Buka Program Magang Kampus Merdeka

Jakarta, Bumntrack.co.id – Dalam rangka mendukung kemajuan negeri khususnya pada sektor pendidikan, BRI kembali meluncurkan “Magang Kampus Merdeka”. Program dibuka untuk mahasiswa, khususnya semester 5 dan 6 untuk mendapatkan kemerdekaan belajar di perguruan tinggi dengan kualitas pembelajaran yang tentunya sangat memadai. “Berbagai manfaat yang bisa diperoleh, salah satunya yakni pengalaman persiapan memasuki dunia kerja dari […]
Buruan, BRI Beri Beasiswa Mahasiswa Berprestasi

Jakarta, Bumntrack.co.id – Ada kesempatan emas dan bermanfaat bagi para generasi muda Indonesia untuk meringankan beban kuliah hingga lulus melalui BRILiaN Scholarship yang diberikan BRI. Sesuai namanya, BRILiaN Scholarship adalah program beasiswa dari BRI bagi mahasiswa-mahasiswa terpilih dan berprestasi. Program ini diselenggarakan BRI untuk mempersiapkan calon pemimpin unggul, dan membantu mahasiswa-mahasiswa bertalenta agar memaksimalkan potensinya. […]
Kenali Dunia Kerja, Mahasiswa Magang Enam Bulan di Pelindo III

Jakarta, Bumntrack.co.id – Perusahaan BUMN PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) atau Pelindo III membuka kesempatan kepada sedikitnya 73 mahasiswa untuk bergabung dalam Program Mahasiswa Magang Bersertifikat (PMMB). Kegiatan ini merupakan kolaborasi antara Pelindo III dengan Forum Human Capital Indonesia (FHCI), 25 perguruan tinggi dari berbagai kota, dan Pemerintah Kota Surabaya. “Para mahasiswa selama waktu magang […]
Tingkatkan SDM Unggul, Bulog Terima 100 Mahasiswa Magang FHCI

Jakarta, Bumntrack.co.id – Perum BULOG dan sepuluh BUMN melakukan Launching Program Magang Mahasiswa Bersertifikasi (PMMB) 2020 yang digagas Forum Human Capital Indonesia (FHCI) di Assembly Hall Lantai 9 Gedung Menara Mandiri. Perum BULOG, anggota aktif FHCI sangat mendukung program PMMB dengan menerima 200 anak magang dari PTN/S yang dibagi dalam dua angkatan di sepanjang tahun […]