Mengenal Desa Modern Berbasis Digital di Desa BRILiaN Mijen Kudus

Bumntrack.co.id. Jakarta – Pemandangan lingkungan yang asri dan kaya akan budaya menjadi ciri khas Desa Mijen yang terletak di Kecamatan Kaliwungu, Kabupaten Kudus, Provinsi Jawa Tengah. Dengan luas wilayah 233 km dan di huni oleh 11.000 jiwa dengan rata-rata penduduknya berprofesi sebagai karyawan swasta, Desa Mijen sangat berpotensi menjadi smart village. Sumber daya yang dimiliki […]