Didukung BRI, Olahan Hasil Laut UMKM Indonesia Mendunia dengan Pendapatan Rp99 Juta/Tahun
Jakarta, Bumntrack.co.id – Salah satu fokus PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI dalam mendorong berkembangnya segmen Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) go global, Perseroan turut mempromosikan produk Indonesia ke kancah Internasional. Setelah berhasil menyelenggarakan pameran virtual UMKM terbesar sejak 2019, kali ini BRI kembali menghadirkan UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR 2021 sebagai ajang pameran […]