Bandara Lombok Praya dan I Gusti Ngurah Rai Bali Layani Penerbangan Perdana Super Air Jet

Jakarta, Bumntrack.co.id – Dua bandara Angkasa Pura I, yaitu Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali dan Bandara Lombok Praya, mulai melayani maskapai baru Super Air Jet. Kehadiran Super Jet Air di bandara Angkasa Pura I menambah ragam pilihan maskapai bagi masyarakat. Penerbangan perdana (inaugural flight) Super Air Jet ke dua bandara Angkasa Pura I tersebut […]