Penumpang Terminal 2 Ramai, AP II Pindahkan 15.000 Penumpang Pesawat ke Terminal 1

Jakarta, Bumntrack.co.id – Guna memaksimalkan peran 3 terminal penumpang pesawat dalam mendukung operasional penerbangan, PT Angkasa Pura II menjalankan strategi penyeimbangan (rebalancing) di Bandara Soekarno-Hatta. Strategi rebalancing juga sebagai salah satu persiapan bandara terbesar di Indonesia ini dalam mengantisipasi meningkatnya lalu lintas penerbangan pada periode Angkutan Lebaran yang direncanakan jatuh pada periode 22 April – […]