Penerbangan Repatriasi WNI Capai 10.000 Orang, Personel Kesehatan Bandara Soetta Ditambah

Jakarta, Bumntrack.co.id – Jumlah penerbangan repatriasi WNI pada Minggu (10/5) mencapai 1.000 orang. Mereka tiba di Terminal 3 Soekarno-Hatta dengan penerbangan repatriasi. Sementara pada Kamis, 7 Mei 2020, penumpang yang tiba dengan penerbangan repatriasi sekitar 600 WNI. Jumlah penumpang tersebut meningkat dibandingkan dengan rata-rata 1-2 minggu sebelumnya yakni sekitar 300 – 400 WNI per hari […]
Siaga 24 Jam, Bandara Soetta Layani Kedatangan Penerbangan Repatriasi 5.700 WNI

Jakarta, Bumntrack.co.id – Bandara Internasional Soekarno-Hatta sejak 2 Maret 2020 hingga 1 Mei 2020, telah melayani repatriasi sekitar 5.700 orang Pekerja Migran Indonesia (PMI) dan Anak Buah Kapal (ABK). “Koordinasi intensif dilakukan dengan berbagai pihak stake holders dalam hal ini BP2MI (Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia), Pemerintah Daerah Asal Pekerja, Berbagai Kementerian dan Lembaga serta […]