Pembiayaan BCA Syariah Tumbuh 17 Persen Per September 2025

Jakarta, Bumntrack.co.id  –  Kinerja BCA Syariah mengalami pertumbuhan hingga dobel digit.  Pembiayaan  per September 2025 mencapai Rp12,2 triliun, bertumbuh 17 persen (YoY).Sedangkan kinerja aset meningkat  20,3 persen (YoY) dengan nilai Rp18,1 triliun. Tingkat keprcayaan nasabah juga meningkat yang bisa dilihat dari pertumbuhan Dana Pihak Ketiga (DPK) sebesar 24,2 persen (YoY) menjadi Rp14,2 triliun. “Kami tidak sekadar […]

BCA Syariah Targetkan Bank Devisa  pada 2026

Jakarta, Bumntrack.co.id  – PT  Bank BCA Syariah (BCA Syariah) memiliki target meningkatkan statusnya menjadi bank devisa pada 2026. Dengan status tersebut  BCA Syariah bisa melayani transaksi valuta asing (valas) seperti transfer ke luar negeri, pembukaan, Letter of Credit,  maupun transaksi internasional lain. Presiden Direktur BCA Syariah Yuli Melati Suryaningrum menjelaskan potensi layanan remitansi bagi pekerja […]