BNI Berikan Bantuan Sembako Hingga Alat Kebersihan untuk Korban Banjir Bekasi

Jakarta, BUMN TRACK – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI cepat tanggap membantu korban bencana banjir di sekitar Bekasi, Jawa Barat dengan membagikan sembako hingga alat kebersihan. Bantuan yang diberikan berupa 1.000 paket pangan sembako dan biskuit serta 1.000 alat kebersihan seperti karbol, sabun, sikat hingga sapu pengeruk lumpur. Corporate Secretary BNI Okki […]

Pertamina Bantu Ganti Oli Gratis 1.000 Motor Terdampak Banjir Jabodetabek

Jakarta, BUMN TRACK — Sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat yang terdampak banjir di beberapa wilayah Jabodetabek pada 5 Maret 2025, Pertamina melalui anak usahanya, Pertamina Patra Niaga dan Pertamina Lubricants memberikan bantuan ganti oli gratis bagi kendaraan korban banjir. Program ini bertujuan untuk membantu pemulihan masyarakat pasca bencana serta memastikan kendaraan tetap dalam kondisi optimal. […]

Turun Langsung, Relawan Pertamina Bantu Pembersihan dan Cek Kesehatan

Jakarta, BUMN TRACK – Banjir yang merendam Bekasi kini mulai surut. BPBD mendata sebanyak 61.648 jiwa terdampak banjir sejak Selasa hingga Rabu, pekan ini. Pasca banjir, masyarakat terdampak biasanya mengantisipasi kondisi pemulihan dan gangguan kesehatan. PT Pertamina (Persero) melalui tim Relawan Pertamina Peduli bersama tim pemadam kebakaran (damkar) Divisi HSSE PT Pertamina (Persero), serta tenaga […]

Banjir Bekasi, Pertamina Peduli Galang Bantuan dan Tim Medis

Jakarta, BUMN TRACK – PT Pertamina (Persero) melalui fungsi Corporate Social Responsibility (CSR), menyerahkan bantuan “Tanggap Darurat Bencana Alam Banjir” ke Kota Bekasi dan sekitarnya. Bantuan berupa perlengkapan logistik dan kebutuhan pokok diserahkan ke Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Bekasi, Rabu, 5 Maret 2025. Vice President Corporate Communication Pertamina Fadjar Djoko Santoso mengungkapkan, Pertamina […]

PLN Kontrol Keamanan Kelistrikan, Bantu Evakuasi Warga di Tengah Banjir Bekasi

Jakarta, BUMN TRACK – PT PLN (Persero) bergerak cepat mengutamakan keselamatan masyarakat yang terdampak banjir di berbagai wilayah di Tanah Air. Tidak hanya mengontrol keamanan jaringan kelistrikan, Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo terjun langsung mengevakuasi korban terdampak banjir di Perumahan Nasional 1 Kayuringin Jaya, Bekasi, Jawa Barat. Salah seorang korban banjir bernama Lita Nindiasari (40) […]

DAMRI Launching Angkutan Bandara Soekarno Hatta – Mega City Bekasi

Bumntrack.co.id. Jakarta – DAMRI resmi meluncurkan operasional angkutan bandara dengan rute Bandara Soekarno Hatta – Mega City Bekasi. Pengoperasian tersebut merupakan hasil kerjasama antara Perum DAMRI dengan PT MBH Management melalui penandatanganan perjanjian kerja sama tanggal 10 April 2023 lalu. “Angkutan bandara yang dilayani DAMRI diharapkan semakin memudahkan masyarakat dalam melakukan perjalanan dari dan menuju […]