Budi Gunadi Sadikin Jadi Menkes, Erick Thohir: Insya Allah Amanah

Jakarta, Bumntrack.co.id – Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN), Erick Thohir menyambut positif penunjukan Budi Gunadi Sadikin (BGS) sebagai Menteri Kesehatan (Menkes) di kabinet Presiden Joko Widodo. Dirinya juga menyampaikan terima kasih atas kerja sama dan kontribusi BGS selama mendampinginya sebagai Wakil Menteri (Wamen) BUMN I. “Terima kasih atas dedikasi dan kerja sama Pak Budi […]