30 Tahun Temani Nasabah Rencanakan Masa Pensiun, DPLK BNI Raih Penghargaan Brand for Good

Jakarta, BUMN TRACK – Simponi Dana Pensiun Lembaga Keuangan PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau DPLK BNI kembali meraih penghargaan “Brands For Good (BFG) Club” dalam ajang The 10th WOW BRAND 2025: Experiential & Emotional Branding. Penghargaan tersebut diterima langsung oleh Division Head Dana Pensiun Lembaga Keuangan BNI, Ikhwani Fauzana dalam ajang yang diselenggarakan […]