E-Formula Jakarta, Syahroni Berharap Dukungan BUMN untuk Indonesia
Jakarta, Bumntrack.co.id – Ahmad Sahroni selaku Ketua Panitia Pelaksana Formula E Jakarta sangat menyayangkan tidak adanya dukungan dari Kementerian BUMN terhadap event olahraga dunia. Pihaknya mengaku sudah bertemu dengan Menteri BUMN, Erick Thohir sebelum ke Amerika Serikat (AS). “Saya ketemu Erick Thohir di kantor sebelum dia ke AS. Saya minta bantuan yang bersangkutan. Saya sampaikan […]