Mengawali 2026, Elnusa Percepat Jasa Eksplorasi Migas Indonesia Timur dengan Penguatan Teknologi Seismik

Jakarta, Bumntrack.co.id — PT Elnusa Tbk (Elnusa), perusahaan jasa energi terintegrasi, memfokuskan langkah pada percepatan pekerjaan jasa eksplorasi migas melalui penguatan kapabilitas seismik darat (onshore), sejak awal tahun 2026. Langkah ini menegaskan komitmen Elnusa dalam mendukung ketahanan energi nasional dengan mengedepankan teknologi dan inovasi sebagai pengungkit utama percepatan eksplorasi, termasuk melalui pelaksanaan awal kegiatan survei […]

PHI: Temuan Besar Gas di Sumur Eksplorasi-Appraisal Maha-2 WK Gest Ganal

Jakarta, Bumntrack.co.id – Pertamina Hulu West Ganal, salah satu anak perusahaan PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) mengumumkan bahwa dalam Joint Venture dengan Participant Interest 30 persen bersama Eni West Ganal Ltd. sebagai operator (40 persen) dan Neptune Energy West Ganal B.V. (30 persen) di blok West Ganal telah menghasilkan penemuan gas di sumur Eksplorasi Maha-2 […]