Sucofindo Dukung Energi Alternatif Geothermal Melalui Jasa TIC

Jakarta, BUMN TRACK – Dalam rangka mendukung pengurangan Gas Rumah Kaca, PT Sucofindo mengoptimalisasikan potensi panas bumi melalui layanan Testing, Inspection, and Certification (TIC). Dukungan ini terealisasi dengan turut berpartisipasi dalam penyelenggaraan Festival Lingkungan, Iklim, Kehutanan dan Energi Baru Terbarukan (LIKE) di Jakarta. Festival LIKE ini juga merupakan rangkaian Road to COP 28 UNFCCC, yang […]

PLN Belajar Proyek Geothermal di Kawasan Padat Penduduk Perancis

Bumntrack.co.id. Jakarta – PT PLN (Persero) dalam kunjungan kerjanya ke Perancis melihat langsung proyek Geothermal Direct Use di kawasan padat penduduk Geothermie de Bagneux, Paris, Prancis yang dikelola dalam naungan Asosiasi GEODEEP. Saat bertemu dengan GEODEEP, PLN menyampaikan pengembangan strategi dan proyek-proyek Geothermal secara masif untuk mempercepat transisi energi di Indonesia. “Kami menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya […]