Haleyora Power dan ABB Kerjasama Kembangkan Infrastruktur Pengisi Daya Kendaraan Listrik

BUMN Track. Jakarta – Anak perusahaan PT PLN Persero (Perusahaan Listrik Negara), Haleyora Power dan ABB menandatangani Nota Kesepahaman dalam menjajaki, mengembangkan dan menyediakan stasiun pengisi daya kendaraan listrik (EV charging) di Indonesia. Kerjasama ini menggabungkan pengetahuan domain dan keahlian ABB dalam hal penyediaan solusi EV charging dengan jaringan ekstensif Haleyora Power dalam transmisi dan […]

Ramah Lingkungan, PLN Pakai 264 Motor Listrik Gesits untuk Kendaraan Operasional

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) mendorong akselerasi kendaraan listrik berbasis baterai di Indonesia, salah satunya dengan sinergi BUMN. PLN secara bertahap mendorong akselerasi kendaraan listrik dengan menggandeng Gesits sebagai kendaraan operasional tenaga kerja pelayanan teknik (Yantek). Melalui anak usaha PLN, PT Haleyora Power (HP) dan PT WIKA Industri Manufaktur (WIMA) melanjutkan sinergi […]