Hardiknas, Pelindo I Ajak Anak-Anak Pesisir Deli Serdang Melek Baca dan Tulis
Jakarta, Bumntrack.co.id – Dalam memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tahun 2021, PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) atau Pelindo 1 memberikan edukasi dunia maritim dan pelabuhan kepada anak di Pesisir Deli Serdang, Dusun Kurandak, Kecamatan Labuhan Deli, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, pada Minggu, 02 Mei 2021. Dalam kegiatan tersebut Pelindo 1 memberikan perlengkapan belajar kepada […]