Erick Thohir Bubarkan Tiga Perusahaan BUMN

Jakarta, Bumntrack.co.id – Menteri BUMN, Erick Thohir selaku Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) melalui PT Perusahaan Pengelola Aset (Persero) (“PPA”) sebagai pemegang Surat Kuasa Khusus (SKK) resmi membubarkan tiga BUMN, yaitu PT Industri Sandang Nusantara (Persero) (“ISN”), PT Industri Gelas (Persero) (“Iglas”), dan PT Kertas Kraft Aceh (Persero) (“KKA”). Pembubaran ISN berdasarkan Keputusan Pemegang Saham […]