Gelar Kongres, IKA ITS Siap Tingkatkan Kontribusi untuk Negara

Jakarta, BUMN TRACK – Ikatan Alumni Institut Teknologi Sepuluh Nopember (IKA ITS) menggelar Kongres IX 2024 di Hotel Shangri-La, Jakarta, Sabtu (10/8/2024). Selain membahas Garis Besar Haluan dan Kebijakan Organisasi (Gabaka), agenda kongres adalah memilih ketua umum Pengurus Pusat IKA ITS dan Senat IKA ITS periode 2024-2028. Ketua Umum Pengurus Pusat (PP) IKA ITS Ir […]