Pecah Rekor, Pembalap Nasional Antusias ikuti Pertamina Mandalika Racing Series 2025 Putaran Pertama

Jakarta, BUMN TRACK – Sebanyak 136 Starter, Pembalap Nasional Indonesia mengikuti Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Sportbike Pertamina Mandalika Racing Series 2025 putaran pertama. Ajang ini digelar 11-13 April 2025 di Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok, Nusa Tenggara Barat. Kejurnas diikuti beberapa pembalap muda rata-rata berusia 10 – 15 tahun sebanyak 31 peserta dan dewasa sebanyak 105 […]
Pertamina Mandalika Racing Series 2025, Ciptakan Multiplier Effect bagi UMKM dan Masyarakat Sekitar

Jakarta, BUMN TRACK – Pertamina Mandalika Racing Series 2025 turut menghadirkan belasan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dari kuliner hingga souvenir khas Lombok di sekitar area Pertamina Mandalika International Circuit, Lombok Nusa Tenggara Barat. Vice President Corporate Communication Pertamina, Fadjar Djoko Santoso mengatakan Pertamina Mandalika Racing Series melibatkan UMKM sekaligus sejumlah pekerja lokal. “Dukungan Pertamina […]
Ajang MotoGP Seri Mandalika, Bandara Lombok Layani 49.000 Penumpang

Jakarta, BUMN TRACK – Selama gelaran MotoGP seri Grand Prix of Indonesia 2023 di Sirkuit Mandalika, PT Angkasa Pura I (AP1) melalui Bandara Lombok telah melayani sebanyak 49.344 pergerakan penumpang pada periode 11-16 Oktober. “Sebagai bagian dari ekosistem pendukung, AP1 melalui Bandara Lombok telah menjalankan peranan dalam pelayanan penumpang dan logistik tim peserta selama masa […]
MotoGP Mandalika, Pertamina Jaga Stok BBM, LPG, dan Avtur di Level Aman

Jakarta, BUMN TRACK – Perhelatan ajang balap kelas dunia MotoGP, Pertamina Grand Prix of Indonesia akan kembali hadir kedua kalinya di Mandalika pada 13-15 Oktober ini. Ajang balap di Pertamina Mandalika International Circuit ini telah ditunggu-tunggu oleh penggemar maupun para pembalap itu sendiri, di mana Mandalika digadang-gadang sebagai salah satu sirkuit terindah di dunia. Bentuk […]
APLog Semakin Terpercaya Tangani Kargo MotoGp2023 Mandalika

Jakarta, BUMN TRACK – Putaran ke-16 Ajang Balap Dunia MotoGP 2023 di Pertamina Mandalika International Circuit akan dilaksanakan pada tanggal 13 – 15 Oktober 2023 mendatang. Semua persiapan telah dilakukan guna menyambut ajang balap motor paling bergengsi di dunia saat ini. Demikian juga penanganan kargo MotoGP baik saat kedatangan dan kepulangan race equipment. Angkasa Pura […]
MotoGP Mandalika 2023, Garuda Indonesia Siapkan 6.200 Kursi Tambahan Menuju Lombok

Jakarta, BUMN TRACK – Maskapai Garuda Indonesia bersama anak usahanya Citilink terus mengoptimalkan dukungannya terhadap pertumbuhan ekonomi nasional khususnya pada sektor pariwisata. Salah satunya dilaksanakan dengan memastikan kesiapan transportasi udara jelang gelaran MotoGP Mandalika 2023 yang akan berlangsung pada tanggal 13-15 Oktober 2023 mendatang melalui optimalisasi kapasitas produksi. “Pada periode 12-17 Oktober 2023, Garuda Indonesia […]
ITDC Bakal Gelar Even Balap Motor ARRC dan MotoGPTM 2023, Ini Daftar Lengkap Harga Tiketnya

BUMN Track. Jakarta – PT Pengembangan Pariwisata Indonesia atau Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) bersama PT Mandalika Grand Prix Association (MGPA) Nusantara Jaya bakal menggelar Asia Road Racing Championship (ARRC) Round ke 4 yang akan diselenggarakan pada tanggal 11-13 Agustus 2023 dan MotoGPTM Round ke 15 akan diselenggarakan pada tanggal 13-15 Oktober 2023 di Pertamina […]
Kurangi Beban Utang, InJourney Berencana Hapus Penyelenggaraan WSBK

Bumntrack.co.id. Jakarta – Dalam rapat kerja dengan Komisi VI DPR RI, Direktur Utama InJourney Dony Oskaria mengungkapkan penyelenggaraan World Superbike (WSBK) menyebabkan kerugian hingga Rp100 miliar. Oleh sebab itu, Holding BUMN pariwisata InJourney berencana menghapus penyelenggaraan World Superbike (WSBK) dari Sirkuit Mandalika. Kerugian tersebut karena ajang WSBK tidak menarik bagi investor/sponsor. “WSBK menunjukkan kerugian, sehingga […]
Green Tourism, PLN Gandeng ITDC Pasang SPKLU di KEK Mandalika

Bumntrack.co.id. Jakarta – PT PLN (Persero) berkolaborasi dengan Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) menghadirkan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di Mandalika, Nusa Tenggara Barat. Sinergi tersebut untuk mengakselerasi ekosistem kendaraan listrik di Pulau Lombok dan mendukung green tourism di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika. SPKLU di Mandalika ini tentu akan mempermudah para pengguna kendaraan […]
Ini Layanan DAMRI selama Pagelaran World Superbike Mandalika

Bumntrack.co.id. Jakarta – DAMRI turut mendukung kelancaran aksesibilitas transportasi penyelenggaraan World Superbike di Mandalika Sirkuit, Lombok, Nusa Tenggara Barat, pada 3 s.d 5 Maret 2023 (selama event WSBK). Event WSBK ini merupakan kali ketiganya diselenggarakan di Sirkuit Mandalika. “Bersinergi dengan Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC) dan Dinas Perhubungan NTB, DAMRI menyediakan 25 unit armada bus […]