Mitigasi Mobil Matic yang Kebanjiran

Jakarta, Bumntrack.co.id – Banjir yang melanda beberapa wilayah Jakarta dan sekitarnya tidak hanya merendam rumah dan perabotannya, namun di berbagai lokasi tertentu adakalanya merendam kendaraan bermotor atau mobil. Hermas Prabowo, Teknisi ahli mobil matic di Worner Matic mengungkapkan langkah-langkah antisipasi jika mobil anda terendam banjir. Berikut langkah-langkah yang perlu dilakukan: Geser tuas ke N dengan […]