Sempat Terhenti karena Pembebasan Lahan, Hutama Karya Kebut Penyelesaian Tol Padang–Sicincin

Bumntrack.co.id. Jakarta – PT Hutama Karya (Persero) terus kebut pembangunan Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) termasuk proyek Tol Ruas Padang – Pekanbaru sepanjang 254,8 Km yang dibangun secara bertahap. Salah satu ruas Padang-Pekanbaru, yaitu Seksi Padang-Secincin sepanjang 36 km yang dikerjakan oleh anak usaha Hutama Karya yaitu PT HK Infraastruktur (HKI), saat ini telah mencapai […]