BRI: Digitalisasi Kunci UMKM Naik Kelas

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) mengoptimalkan digitalisasi untuk mendorong pelaku UMKM naik kelas. Selain itu, ketahanan dan keberlanjutan usaha para pelaku usaha juga diharapkan dapat mempercepat pemulihan ekonomi. “Peluang digital ini perlu dimanfaatkan dengan baik agar hasilnya dapat diperoleh dengan optimal. Contohnya pelaku Usaha Ultra Mikro (UMi) nasabah PNM Mekaar. […]
Erick Thohir: Pemberdayaan UMKM BRI Jadi Lokomotif Ekonomi Pro-Rakyat

Jakarta, Bumntrack.co.id – Sebagai BUMN, PT Bank Rakyat Indonesia (persero) atau BRI disebut menjadi lokomotif ekonomi pro-rakyat yang bisa mendatangkan multiplier effect kuat yang mendorong UMKM naik kelas. Dalam peresmian Pasar Dorowati di Kabupaten Kebumen dan Pasar Purworejo di Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah, Erick Thohir bersama Menteri Perdagangan RI Muhammad Luthfi, Direktur Utama BRI Sunarso, […]
Pendekatan Edukasi Jadi Pilihan BRI dalam Berdayakan UMKM di Indonesia

Jakarta, Bumntrack.co.id – Pendampingan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) agar tumbuh dan berkembang harus dilakukan melalui pendekatan edukasi alih-alih advokasi. Melalui pola pendekatan berbasis edukasi, UMKM tidak lagi dipersepsikan berada di bawah lembaga maupun individu yang melakukan pendampingan. UMKM ditempatkan sebagai partner setara untuk tumbuh kembang bersama terutama dimasa pandemi saat ini. Alhasil, upaya […]