Garuda Indonesia Raih Peringkat IdBBB dari Pefindo

Pesawat Garuda Indonesia (Foto: Garuda)

Jakarta, BUMN TRACK – Maskapai Garuda Indonesia meraih peringkat IdBBB dari PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) atas kemampuan kinerja Perusahaan memenuhi kewajiban keuangan jangka panjang. Perolehan peringkat tersebut menunjukkan Garuda memiliki outlook stabil serta kemampuan memadai untuk memenuhi komitmen jangka panjangnya. Adapun pemeringkatan Pefindo atas Garuda Indonesia tersebut diberikan berdasarkan data dan informasi Perusahaan serta […]

AP1 Peroleh Peringkat Kredit Tertinggi AAA dari PEFINDO

Jakarta, BUMN TRACK – PT Angkasa Pura I (AP1) memperoleh peringkat kredit AAA dengan Outlook Stabil untuk obligasi dan sukuk dari lembaga pemeringkat kredit nasional, PT Pemeringkat Efek Indonesia (PEFINDO). Peringkat kredit yang diperoleh AP1 berupa AAA Outlook Stabil tersebut untuk Obligasi I Seri C Tahun 2016 dan Obligasi Berkelanjutan I Tahap I Seri A, […]

ELNUSA Kembali Terpilih Sebagai Konstituen Indeks PEFINDO i-Grade

Jakarta, BUMN TRACK – PT Elnusa Tbk kembali mengukuhkan posisi sebagai konstituen Indeks PEFINDO i-Grade. Berdasarkan hasil evaluasi PT Pemeringkat Efek Indonesia (PEFINDO) dan Bursa Efek Indonesia (BEI), saham ELSA masuk sebagai konstituen Indeks PEFINDO i-Grade periode Januari – Juni 2024. “Terpilihnya kembali Elnusa sebagai konstituen indeks ini memberikan sinyal bahwa Elnusa mampu mempertahankan dan […]

Peringkat Bank DKI Naik Menjadi idAA

Bumntrack.co.id. Jakarta – Lembaga pemeringkat nasional, PEFINDO menaikkan peringkat Bank DKI dari sebelumnya “idAA- (Double A Minus)” sejak tahun 2018 menjadi “idAA (Double A)” dengan outlook stabil, untuk periode 5 Juni 2023 sampai dengan 1 Juni 2024. PEFINDO dalam pengumumannya (9/6) menyatakan bahwa peringkat idAA yang diberikan kepada Bank DKI mencerminkan dukungan yang kuat dari […]

Kredibilitas Meningkat, Askrindo Raih Peringkat idAA+ Stable Outlook dari PEFINDO

Bumntrack.co.id. Jakarta – PT Asuransi Kredit Indonesia (Askrindo) kembali menunjukkan kredibilitasnya di industri Asuransi. PT Pemeringkat Efek Indonesia (PEFINDO) memberikan peringkat idAA+ Stable Outlook kepada Askrindo yang berlaku sejak 2 Mei 2023 s.d 1 Mei 2024. Peringkat tersebut diberikan berdasarkan data dan informasi perusahaan serta Laporan Keuangan Unaudited per 31 Desember 2022. Perusahaan asuransi dengan […]

Askrindo Raih Peringkat Stabil dari PEFINDO

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Asuransi Kredit Indonesia (Askrindo) menunjukkan kredibilitasnya di industri Asuransi. PT Pemeringkat Efek Indonesia (PEFINDO) memberikan peringkat idAA+ dengan outlook stable kepada Askrindo yang berlaku sejak 29 Desember 2021 s.d 1 Desember 2022. Peringkat tersebut diberikan berdasarkan data dan informasi perusahaan serta Laporan Keuangan Audit per 31 Desember 2020 dan Laporan Keuangan […]

Angkasa Pura I Kembali Raih Peringkat idAAA dari Pefindo

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Angkasa Pura I (Persero) kembali meraih peringkat (rating) idAAA (triple AAA) namun dengan outlook negatif dari lembaga rating PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) untuk periode 18 Mei 2020 – 1 Agustus 2020. Selain itu, Pefindo juga menetapkan kembali peringkat idAAA terhadap Obligasi I Seri A, Seri B, Seri C tahun 2016 […]