Upayakan Keselamatan di Perlintasan, KAI Jakarta Tutup 36 Titik Perlintasan

Bumntrack.co.id. Jakarta – Atas kejadian laka sepeda motor yang melintas di KM 8+9 lintas Duri – Rawabuaya yang menemper KRL KA 2334 pada jumat 26 Agustus 2022, PT KAI Daop 1 Jakarta sangat menyayangkan kejadian tersebut. “PT KAI Daop 1 Jakarta turut prihatin dan mengucapkan duka yang mendalam,” kata Kahumas Daop 1 Jakarta, Eva Chairunisa […]