Pegadaian Gandeng HEBITREN Perkuat Ekonomi Pesantren

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Pegadaian menggandeng Himpunan Ekonomi Bisnis Pesantren (HEBITREN) dalam penyediaan layanan produk dan pemberdayaan anggota HEBITREN sebagai agen Pegadaian Syariah. Kerjasama ditandai dengan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) antara Direktur Jaringan, Operasi dan Penjualan PT Pegadaian Eka Pebriansyah dengan Ketua Umum DPP HEBITREN Dr. KH. M. Hasib Wahab Chasbullah. Adapun kerjasama yang […]

PTPN V Bantu Pembangunan Ruang Belajar Pesantren Tertua di Dumai

Jakarta, Bumntrack.co.id – Anak perusahaan Holding Perkebunan Nusantara III Persero yang beroperasi di Bumi Lancang Kuning, Provinsi Riau, PT Perkebunan Nusantara V mendorong peningkatan kualitas pendidikan salah satu pesantren tertua di Kota Dumai. Melalui program tanggungjawab sosial lingkungan, PTPN V menyalurkan bantuan sebesar Rp90 juta untuk pembangunan ruang belajar di Pesantren Hidayatullah, Dumai. “Alhamdulillah. Bantuan […]

Pusri Dukung Program Pengembangan Usaha Pondok Pesantren Mandiri

Jakarta, Bumntrack.co.id – Anak perusahaan PT Pupuk Indonesia (Persero), PT Pupuk Sriwidjaja (Pusri) Palembang menjalin sinergi dengan Pondok Pesantren di Tegal melalui Program “Pengembangan Usaha Pondok Pesantren Mandiri”. Bertempat di Pondok Pesantren Darul Furqon, Desa Danawarih Kecamatan Balapulang Kabupaten Tegal, Direktur Utama PT Pusri Palembang, Tri Wahyudi Saleh secara simbolis melepas perdana pupuk komersil bersama […]

BRI Dorong Ekosistem Digital di Lingkungan Pesantren

Jakarta, Bumntrack.co.id – Dalam rangka mewujudkan pesantren yang go digital, PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk melakukan sinergi dengan pesantren – pesantren di Indonesia, salah satu yang telah diakukan bersama Pesantran Al – Imdad di Yogyakarta. BRI membantu menyediakan layanan digital untuk ekosistem pesantren bagi santri, wali santri, pengajar dan pengurus yayasan pesantren. Perseroan memberikan […]