PLN Indonesia Power Resmi Operasikan PLTA dari Waduk Terbesar Kedua di Indonesia

Jakarta, BUMN TRACK – PLN Indonesia Power (PLN IP) resmi mengoperasikan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Jatigede berkapasitas 2×55 Megawatt (MW). PLTA ini merupakan salah satu proyek strategis nasional (PSN) yang menjadi penyumbang besar dalam pengembangan Energi Baru Terbarukan (EBT), mengurangi emisi karbon sebesar 415.800 ton per tahun dan wujud nyata dalam mengakselerasi transisi energi […]

PLN Tuntaskan Sinkronisasi PLTA Jatigede 2 X 55 MW ke Sistem Kelistrikan

Jakarta, BUMN TRACK – PT PLN (Persero) menyelesaikan pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Jatigede berkapasitas 2 X 55 MegaWatt (MW) di Kabupaten Sumedang, Jawa Barat. Sinkronisasi pertama PLTA Jatigede berhasil dilakukan ke sistem kelistrikan PLN pada Sabtu (11/5). Hadirnya PLTA ini meningkatkan bauran energi dari sumber energi baru terbarukan (EBT) sebesar 110 MW. “PLTA […]

PLN: Progres PLTA Jatigede Capai 85 Persen

Jakarta, Bumntrack.co.id – Progres pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Jatigede 2×25 Mega Watt (MW) di Kabupaten Sumedang, Jawa Barat telah mencapai 85 persen. Progres pembangunan PLTA Jatigede efektif mulai sejak 2015 lalu. Saat ini pembangunannya telah menunjukkan progres signifikan, PLTA Jatigede nantinya dimanfaatkan untuk mendukung sistem kelistrikan interkoneksi Jawa-Bali.  “Proyek PLTA saat ini sudah […]