SEML dan PLN Teken Amandemen PJBTL Pengembangan Unit 2 dan Unit 3 PLTP Muara Laboh

Jakarta, BUMN TRACK – PT Supreme Energy Muara Laboh (SEML) melakukan penandatanganan Amandemen Perjanjian Jual Beli Tenaga Listrik (PJBTL) / Power Purchase Agreement (PPA) dengan PT PLN (Persero) untuk pengembangan Unit 2 dan Unit 3 (140 MW) Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) Muara Laboh yang berlokasi di Kabupaten Solok Selatan, Provinsi Sumatra Barat. Amandemen […]
PGE Gandeng BPPT Kembangkan Inovasi PLTP Skala Kecil Karya Anak Bangsa

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Pertamina Geothermal Energi (PGE) bersama Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) melakukan studi bersama penelitian sistem pembangkit listrik tenaga panas bumi (PLTP) skala kecil dengan kapasitas 3 MW di Kamojang, Jawa Barat. Kerja sama ini terkait dukungan pengembangan teknologi dalam negeri, khususnya dalam hal energi panas bumi yang dituangkan dalam Nota […]
Terbesar Kedua Dunia, PLN Gencar Kembangkan PLTP

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) terus mengembangkan pembangkit energi baru dan terbarukan (EBT), salah satunya panas bumi. Pengembangan pembangkit listrik panas bumi bakal mendukung program dekarbonisasi. “Melalui Transformasi PLN, kami berkomitmen untuk menurunkan emisi gas rumah kaca (GRK) di sektor ketenagalistrikan dengan menerapkan dekarbonisasi di sektor energi dengan mengembangkan energi terbarukan untuk […]
PLTP Pertama Indonesia Berusia 39 Tahun, Hasilkan Energi Bersih 375 MW

Jakarta, Bumntrack.co.id – Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) Kamojang adalah bagian penting sejarah perjalanan kelistrikan Tanah Air. Jejak kehadirannya dimulai pada tahun 1918, tahun di mana wabah flu Spanyol mengguncang dunia seperti pandemi Covid-19 saat ini. JB Van Dijk, satu sosok penting yang menandai jejak PLTP Kamojang. Guru di HBS Bandung, Jawa Barat itu […]
Bangun PLTP Mataloko 20 MW, PLN Siapkan Biaya Rp101,8 Miliar

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) segera membangun pembangkit listrik tenaga panas bumi (PLTP) Mataloko berkapasitas 20 megawatt (MW) di Kabupaten Ngada, Nusa Tenggara Timur (NTT). Pembangunan pembangkit ramah lingkungan ini diperkirakan menelan biaya Rp 101,8 miliar. “Pembangunan PLTP Mataloko merupakan bentuk komitmen PLN dalam mendukung upaya pemerintah meningkatkan peran EBT pada bauran […]
Pasca Gempa Lampung, PGE Area Ulubelu Pastikan Pasokan Listrik dari PLTP Aman

Jakarta, Bumntrack.co.id – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan, gempa berkekuatan magnitudo 5,4 mennguncang wilayah Lampung pada Sabtu (16/1) dengan pusat di laut pada jarak 145 km arah selatan dari Kota Krui, Kabupaten Pesisir Barat, Lampung, dan merupakan gempa dangkal. Gempa sempat dirasakan di sejumlah wilayah antara lain di Liwa, Pesawaran, Tanggamus, Bandar Lampung […]