Tim PMO Pegadaian Melenggang di Kancah Internasional

Bumntrack.co.id. Jakarta – Program transformasi PT Pegadaian mencuri perhatian masyarakat internasional. Terbukti Tim Project Management Office (PMO) berhasil menjadi jawara dalam ajang bergengsi PMO Global Awards 2022 regional Asia-Pasifik yang diikuti oleh perwakilan dari 25 negara,.Pegadaian berhasil mengalahkan Al Ain Municipality dari UAE, sehingga Pegadaian resmi menjadi finalis untuk PMO Category pada PMO Global Awards […]