Krakatau Steel Suntik Modal Anak Perusahaan Senilai Rp798 Miliar

Jakarta, Bumntrack.co.id – Krakatau Steel pada 2021 menyiapkan berbagai pengembangan bisnis untuk menggenjot kinerja, termasuk pengembangan usaha di anak perusahaan. PT Krakatau Steel (Persero) Tbk menambah penyertaan modal pada PT Krakatau Tirta Industri (PT KTI) sebesar Rp798 miliar sehingga total penyertaan modal Krakatau Steel pada PT KTI menjadi Rp818 miliar. Penambahan modal ini dipersiapkan untuk […]
Anak Usaha Krakatau Steel Pasok Air Bersih ke PT LCI

Jakarta, Bumntrack.co.id – Anak Usaha PT Krakatau Steel (Persero) Tbk yaitu PT Krakatau Tirta Industri (KTI) bakal memasok air bersih untuk pengembangan PT Lotte Chemical Indonesia (PT LCI) di Cilegon. Kesiapan tersebut dituangkan dalam Letter of Intent yang diserahkan oeh Plt Plt. Direktur Utama KTI Hery Susanto kepada Corporate Service Director Lotte Titan Nusantara Heri […]