KAI Operasikan Rangkaian Stainless Steel New Generation di KA Gajayana dan Parahyangan

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Kereta Api Indonesia (Persero) mulai Sabtu (10/1/25), mengoperasikan rangkaian Eksekutif Stainless Steel New Generation (SSNG) pada Kereta Api Gajayana relasi Malang–Gambir (PP). Modernisasi sarana ini menjadi bagian dari penguatan layanan perjalanan jarak jauh untuk menghadirkan pengalaman perjalanan yang lebih nyaman, aman, dan andal bagi pelanggan. Vice President Corporate Communication KAI Anne […]