Dalam 7 Bulan, Volume Trade Finance BRI Capai Rp341 Triliun

Jakarta, BUMN TRACK – Layanan keuangan yang unggul terus diperkuat oleh PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk melalui penyediaan berbagai layanan yang prima. Hingga akhir Juli 2023, BRI mencatatkan pertumbuhan transaksi trade finance mencapai Rp341 triliun atau tumbuh double digit dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu. “Kami melakukan inovasi digitalisasi produk guna meningkatkan komersialisasi […]

Optimalkan Potensi Bisnis Asia Timur, BRI Buka Kantor Cabang di Taiwan

Jakarta, Bumntrack.co.id – Dalam rangka mengembangkan bisnis, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk menambah outlet luar negeri yakni Kantor Cabang di Taipei, Taiwan. Kantor Cabang Luar Negeri ke-enam yang dimiliki BRI ini terletak di No. 166, Sec. 3, Nanjing East Road, Zhongshan District, Taipei City, Taiwan. Operasional BRI Taipei Branch (BRITW) ini sudah dimulai pada […]