Menaikan Harga BBM, Cara yang Tidak Kreatif

Bumntrack.co.id. Jakarta – Pengumuman kenaikan harga BBM bersubdisi yang dilakukakan pemerintah, pada 3 Januari lalu, dilakukan di waktu yang tidak tepat. Apalagi pemerintah masih bisa melakukan beberapa pilihan kebijakan untuk menambal APBN yang dikhawatirkan defisit bila terlalu banyak menanggung subsidi energi yang sudah mencapai Rp502,4 triliun tersebut. Dalam konteks ini, pemerintah tidak kreatif mencari solusi. […]
CELIOS: RUU PPSK Perlu Fokus ke TekFin dan Investasi Ritel

Bumntrack.co.id. Jakarta – DPR RI telah menyetujui RUU Pengembangan dan Penguatan Sektor Keuangan (PPSK) yang merupakan inisiatif Komisi XI dilanjutkan menjadi RUU Inisiatif DPR RI, (20/09/022). Pembahasan RUU PPSK tersebut diharapkan bisa difokuskan pada Teknlogi Financaial (TekFin) serta invetasi ritel. Setelah ditetapkannya RUU tersebut sebagai inisiatif DPR, pembahasan selanjutnya akan dilakukan bersama pemerintah untuk memberikan […]