Garuda Indonesia Masuk Jajaran 25 Perusahaan Terbesar Fortune 100

Jakarta, BUMN TRACK – Maskapai Garuda Indonesia kembali masuk ke dalam jajaran 100 Perusahaan Terbesar Indonesia Tahun 2024 yang resmi dirilis oleh Fortune Indonesia. Dalam pemeringkatan tersebut, Garuda Indonesia berhasil menempati peringkat ke-25 atau naik 8 peringkat, setelah pada tahun sebelumnya Garuda Indonesia berada di posisi ke-33. Pencapaian tersebut menjadi capaian tersendiri di mana Garuda […]

Garuda Indonesia dan Benih Baik Perluas Reforestasi Tanaman Mangrove

Jakarta, BUMN TRACK – Maskapai Garuda Indonesia berkolaborasi dengan Yayasan Benih Baik Indonesia (BenihBaik.com) melakukan program inisiatif Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) dalam rangka kampanye peningkatan kesadaran akan pelestarian lingkungan dan alam bertajuk “Flight Path to Sustainabilty: Planting the Future”. “Bersama dengan BenihBaik.com, kami ke depannya akan melaksanakan program penanaman sedikitnya 4.000 bibit pohon […]

Dukung PON XXI/2024, Garuda Indonesia Siapkan 28.000 Kursi Tambahan

Jakarta, BUMN TRACK – Maskapai Garuda Indonesia memastikan kesiapan transportasi udara jelang gelaran PON XXI di Aceh pada tanggal 8 September dan akan ditutup di Medan pada tanggal 20 September 2024. “Kami melakukan optimalisasi kapasitas penerbangan dari dan menuju Aceh dan Medan, dimana selama pada selama periode 20 Agustus – 24 September 2024 Garuda Indonesia […]

Kuartal II 2024, Penumpang Garuda Indonesia Naik 34,99 Persen

Jakarta, BUMN TRACK – PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk hingga Kuartal II 2024 membukukan jumlah penumpang 6,11 juta penumpang atau tumbuh sebesar 34,99 persen dibandingkan pada periode yang sama pada tahun sebelumnya yakni sebesar 4,52 juta penumpang. “Hingga akhir Semester I 2024, kami mengangkut 11,53 juta penumpang,” kata Direktur Utama Garuda Indonesia, Irfan Setiaputra di […]

Garuda Indonesia Sinergi dengan Telkomsel, Perkuat Connected Aviation Ecosystem

Jakarta, BUMN TRACK – Maskapai Garuda Indonesia dan Telkomsel memperkuat sinerginya dalam mengoptimalkan ekosistem digital khususnya pada industri aviasi, di mana sinergi tersebut kali ini ditandai dengan penandatanganan perjanjian kerja sama strategis terkait pengembangan connected aviation ecosystem. “Sinergi tersebut untuk meningkatkan pengalaman terbang penumpang Garuda Indonesia melalui implementasi solusi aviasi digital terkini dari Telkomsel Enterprise, […]

Garuda Indonesia Gelar SOTF, Diskon Tiket Hingga 80 Persen

Pesawat Garuda Indonesia (Foto: Garuda)

Jakarta, BUMN TRACK – Maskapai Garuda Indonesia kembali menggelar “Sales Office Travel Fair” (SOTF) yang mulai diselenggarakan pada 22-31 Juli 2024. Menggandeng Bank Mandiri, SOTF menghadirkan diskon tiket hingga 80 persen untuk menuju berbagai destinasi penerbangan domestik maupun internasional. Selain itu, ada tambahan cashback dari Bank Mandiri untuk periode perjalanan 22 Juli 2024 – 31 […]

Kuartal I/2024, Trafik Kargo Garuda Indonesia Naik Hingga 40,6 Persen

Jakarta, BUMN TRACK – Maskapai Garuda Indonesia memperkuat pertumbuhan kinerja usaha salah satunya melalui bisnis kargo. Pada Q1-2024, Garuda Indonesia mencatatkan pertumbuhan angkutan trafik kargo hingga 40,6% jika dibandingkan dengan periode Q1-2023. “Garuda Indonesia mencatatkan pertumbuhan angkutan kargo internasional sebesar 45,38% dibandingkan dengan Q1-2023 dimana selama Q1-2024 ini Perusahaan mengangkut sedikitnya 14 ribu ton angkutan […]

Garuda Indonesia Raih Peringkat IdBBB dari Pefindo

Pesawat Garuda Indonesia (Foto: Garuda)

Jakarta, BUMN TRACK – Maskapai Garuda Indonesia meraih peringkat IdBBB dari PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) atas kemampuan kinerja Perusahaan memenuhi kewajiban keuangan jangka panjang. Perolehan peringkat tersebut menunjukkan Garuda memiliki outlook stabil serta kemampuan memadai untuk memenuhi komitmen jangka panjangnya. Adapun pemeringkatan Pefindo atas Garuda Indonesia tersebut diberikan berdasarkan data dan informasi Perusahaan serta […]

Garuda Indonesia Angkut 14,5 Ton Bantuan Pemerintah ke Papua Nugini

Jakarta, BUMN TRACK – Maskapai Garuda Indonesia melaksanakan misi kemanusiaan yang dilakukan Pemerintah Republik Indonesia dengan mengoperasikan penerbangan kemanusiaan untuk mengangkut sedikitnya 14,5 ton bantuan kemanusiaan menuju Papua Nugini yang dioperasikan dengan menggunakan armada Airbus A330-200. Dalam penerbangan kemanusiaan tersebut, Garuda Indonesia mengangkut berbagai bantuan kemanusiaan berupa bahan makanan, obat-obatan serta bantuan lainnya bagi masyarakat […]

Perkenalkan Cita Rasa Nusantara, Garuda Indonesia Hadirkan Menu Nasi Kapau di Pesawat

Jakarta, BUMN TRACK – Maskapai penerbangan nasional Garuda Indonesia terus memperkuat komitmennya sebagai national flag carrier dalam memperkenalkan berbagai ciri khas dan ragam kekayaan Nusantara khususnya keragaman kuliner Indonesia di berbagai penerbangan yang dilayaninya. Komitmen tersebut salah satunya turut direpresentasikan Garuda Indonesia dengan memperkenalkan ragam menu pilihan baru khas nusantara pada program bertajuk “Garuda Rasa” […]