KAI Kembangkan Kawasan Stasiun Semarang Tawang Sebagai Pusat Kolaborasi dan Transportasi Berkelanjutan

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus memperkuat peran Stasiun Semarang Tawang sebagai simpul konektivitas dan ikon heritage yang menyatukan nilai sejarah dengan arah pengembangan kawasan berkelanjutan. Duta Besar Inggris untuk Indonesia Dominic Jermey melakukan kunjungan ke Stasiun Semarang Tawang dalam rangkaian kegiatan Walking Tour menuju kawasan Kota Lama Semarang pada Kamis (23/10/25). […]
KA Argo Bromo Anggrek, Ikon Inovasi dan Kenyamanan

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Kereta Api Indonesia (Persero) menghadirkan transportasi publik yang modern dan berkelanjutan. Salah satu layanan unggulannya, KA Argo Bromo Anggrek, telah melayani 288.065 pelanggan sepanjang Januari hingga September 2025. Dari jumlah tersebut, September mencatatkan volume tertinggi, yaitu 38.529 pelanggan. Kereta ini merupakan ikon layanan eksekutif yang menghubungkan Jakarta (Gambir) dan Surabaya (Pasar […]
Dirut KAI Temui Pemprov Jateng dan Bupati Batang Bahas Ekosistem Logistik Berbasis Rel di Jateng

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus memperkuat komitmennya dalam mendukung efisiensi rantai pasok nasional melalui pengembangan ekosistem logistik berbasis rel di wilayah Jawa Tengah. Sebagai tindak lanjut dari inisiatif tersebut, Direktur Utama KAI Bobby Rasyidin melakukan pertemuan dengan Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi dan Bupati Batang M Faiz Kurniawan, di Kantor Gubernur […]
Whoosh Diminati 566.000 Wisman, Layani 12 Juta Pelanggan

Jakarta, Bumntrack.co.id – Dua tahun sejak beroperasi, layanan Kereta Cepat Whoosh mencatat capaian membanggakan dengan melayani 12 juta pelanggan, tingkat ketepatan waktu 99,9 persen dan zero accident, serta penerapan prinsip mobilitas hijau berkelanjutan yang memperkuat ekonomi kawasan pariwisata di Jawa Barat. Capaian ini menandai keberhasilan sinergi antara PT Kereta Api Indonesia (Persero) dan PT Kereta […]
PLN dan KAI Teken MoU Elektrifikasi Jalur Kereta Api, Dorong Transportasi Rendah Emisi di Indonesia

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Kereta Api Indonesia (Persero) dan PT PLN (Persero) menandatangani Nota Kesepahaman/MoU tentang Rencana Kerja Sama Elektrifikasi Jalur Kereta Api di Auditorium Jakarta Railways Center, Senin (20/10/25). Penandatanganan dilakukan oleh Direktur Utama KAI Bobby Rasyidin dan Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo, disaksikan oleh Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi, Gubernur Banten Andra Soni, Direktur […]
KAI Terapkan 36 Standar ISO, Layanan Berstandar Global

Jakarta, Bumntrack.co.id – Dalam semangat Hari Standar Dunia 2025, PT Kereta Api Indonesia (Persero) menegaskan kembali komitmennya dalam menerapkan standar berkelas global yang selama ini menjadi fondasi operasional perusahaan. Melalui penerapan 36 sertifikat International Organization for Standardization (ISO) di berbagai bidang strategis, KAI menunjukkan konsistensinya dalam menghadirkan layanan transportasi publik yang aman, efisien, dan berintegritas. […]
KAI Layani 13,1 Juta Pelanggan PSO, Transportasi yang Terjangkau

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Kereta Api Indonesia (Persero) terus memperkuat perannya dalam menghadirkan layanan transportasi publik yang terjangkau dan merata bagi seluruh lapisan masyarakat. “Hingga September 2025, KAI mencatat telah melayani 13.155.181 pelanggan pada layanan Kereta Api Jarak Jauh dan Lokal bersubsidi Public Service Obligation (PSO), meningkat dari 12.263.091 pelanggan pada periode yang sama tahun […]
Kereta Api Jadi Moda Strategis dalam Pengembangan Kawasan Industri Terpadu Batang

Jakarta, Bumntrack.co.id – Moda transportasi kereta api dinilai memiliki peran strategis dalam mendukung pengembangan sebuah kawasan industri seperti Kawasan Industri Terpadu Batang (KITB). Hal tersebut mengemuka dalam kunjungan kerja Direktur Utama PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Bobby Rasyidin bersama jajaran ke Kabupaten Batang (14/10), yang turut dihadiri oleh Bupati Batang dan Direktur Utama […]
Manggarai dan Tanah Abang Jadi Nadi Mobilitas Jakarta

Jakarta, Bumntrack.co.id – Deru KRL di Stasiun Manggarai dan Tanah Abang menjadi simpul utama transportasi publik yang menggerakkan mobilitas warga Jakarta dan sekitarnya setiap hari. Dalam rangka memastikan layanan prima, Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi melakukan kunjungan di Stasiun Manggarai, yang berfungsi sebagai pusat pengendalian operasional perjalanan kereta di wilayah Jabodetabek sekaligus stasiun transit utama bagi […]
Januari – September 2025, KAI Group Angkut 369 Juta Pelanggan

Jakarta, Bumntrack.co.id – Sepanjang Januari hingga September 2025, PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Group melayani 369.002.910 pelanggan, naik 8,16 persen dibanding periode yang sama tahun lalu sebanyak 341.181.655 pelanggan. Kenaikan ini menandakan kepercayaan masyarakat terhadap transportasi rel terus menguat, seiring hadirnya layanan yang modern, terintegrasi, dan efisien energi. “Pertumbuhan karena seluruh insan KAI […]