Festival Indonesia 2024 di Korsel, BRI Sediakan Layanan Keuangan Diaspora dan Pekerja Migran Indonesia

Jakarta, BUMN TRACK – PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI hadir dalam pelaksanaan event yang diselenggarakan oleh Kedutaan Besar Republik Indonesia di Cheonggye Plaza Seoul, Korea Selatan. Dukungan tersebut merupakan salah satu strategi untuk memperkuat kehadiran BRI di kancah Internasional serta dalam rangka melayani kebutuhan layanan keuangan Diaspora dan Pekerja Migran Indonesia (PMI) […]
Bentuk Penghargaan Loyalitas dan Kerja Keras, PNM Terbangkan Karyawan ke Korea Selatan

Bumntrack.co.id. Jakarta – PT Permodalan Nasional Madana (PNM) menerbangkan 64 karyawan terbaik ke Korea Selatan dalam rangkaian Employee Reward 2023. Account Officer (AO) pun juga diikutsertakan dalam trip reward ini. “Trip ini bukan sekedar liburan gratis atau jalan-jalan saja, tetapi teman-teman juga jadi menambah pengalaman dengan melihat apa yang ada di luar sana. Banyaknya perbedaan, […]
Komisi Informasi Pusat Kunjungi Dubes Korsel, Bahas Keterbukaan Informasi dan Perlindungan Data

Bumntrack.co.id. Jakarta – Ketua Komisi Informasi Pusat (KIP), Donny Yoesgiantoro dan Plt Sekretaris, Nunik Purwanti beserta jajarann melakukan kunjungan kepada H.E. Mr. Gandi Sulistiyanto selaku Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Indonesia untuk Korea Selatan. Pertemuan tersebut dalam rangka pembahasan keterbukaan informasi dan kaitannya dengan perlindungan data. KBRI Korea Selatan menjadi pusat data center […]
AP 1 dan Jeju Air Berkolaborasi Kembangkan Konektivitas Korea-Indonesia

Bumntrack.co.id. Jakarta – Menutup Januari 2023, PT Angkasa Pura I (AP 1) menjalin kerja sama dengan maskapai penerbangan asal Korea Selatan, Jeju Air. Ini menjadi langkah awal kerja sama kedua pihak untuk berkolaborasi memperkuat ketersediaan maskapai penerbangan dan konektivitas berbagai destinasi wisata seperti Bali agar terhubung dengan pasar wisatawan Korea Selatan serta membuka potensi konektivitas […]
Dukung Program G to G Indonesia-Korsel, Garuda Indonesia Bakal Terbangkan 7.000 PMI

Jakarta, Bumntrack.co.id – Maskapai Garuda Indonesia menerbangkan sedikitnya 187 Pekerja Migran Indonesia (PMI) menuju Seoul, Korea Selatan dengan mengoperasikan armada Airbus A330-300 bernomor penerbangan GA 878. Penerbangan tersebut diberangkatkan dari Bandara Internasional Soekarno-Hatta pada pukul 23.10 waktu setempat dan akan tiba di Incheon International Airport keesokan harinya pukul 08.30 waktu setempat. Penerbangan PMI menuju Seoul […]
Kimia Farma Ekspor Perdana Bahan Baku Kosmetik ke Korea Selatan

Jakarta, Bumntrack.co.id – Sebagai perusahaan BUMN yang bergerak di bidang farmasi, PT Kimia Farma (Persero) Tbk resmi mengekspor perdana bahan baku kosmetik (bedak dan lotion) ke Korea Selatan sebanyak 31 ton. Pada 2019, Kimia Farma melakukan transfer teknologi dan optimalisasi proses produksi bahan baku kosmetik di Pabrik Bahan Baku Obat (BBO) Cikarang. Tidak tanggung-tanggung, dalam […]