Miliki Solusi Digital yang Lengkap, BGR Logistics Siap Jadi Lead Logistik di Indonesia

Jakarta, Bumntrack.co.id – Sebagai salah satu rangkaian kegiatan dalam memperingati HUT ke-44, PT Bhanda Ghara Reksa (Persero) atau BGR Logistics menggelar ngopi bareng Media sebagai upaya mempererat komunikasi yang telah terjalin. Mengangkat topik Peran Industri Logistik tahun 2021 sebagai indikator pemulihan perekonomian Indonesia di tengah pandemi covid 19, Jajaran Direksi BGR Logistics dan Agus Pambagio […]

Sasar Bisnis Logistik, AP Logistik Luncurkan Layanan Air Freight

Jakarta, Bumntrack.co.id – PT Angkasa Pura Logistik, salah satu anak perusahaan PT Angkasa Pura I (Persero), meluncurkan layanan air freight sebagai upaya untuk memperkuat bisnis perusahaan dan konektivitas logistik di Indonesia. Pada layanan air freight ini, Angkasa Pura Logistik bekerja sama dengan Pelita Air Service sebagai mitra penyedia penyewaan pesawat freighter. Seremoni peluncuran layanan ini […]