Semester I/2024, Pegadaian Bukukan Laba Bersih Rp2,9 Triliun, NPL 1,01 Persen

Jakarta, BUMN TRACK – Sepanjang semester I/2024, Pegadaian membukukan laba bersih Rp2,9 triliun atau meningkat 37,9 persen yoy dibanding periode sama di tahun 2023. Pegadaian optimis hingga akhir tahun dapat meraih laba bersih hingga Rp5,6 triliun. Laba bersih tersebut ditopang peningkatan aset Rp93,6 triliun atau meningkat 20,6 persen dibanding periode yang sama di tahun 2023 […]

Jasa Marga Setor Dividen Rp192 Miliar Untuk Negara

Jakarta, BUMN TRACK – PT Jasa Marga (Persero) Tbk menyumbang dividen Tahun Buku 2023 sebesar Rp192 Miliar untuk negara. “Dividen tersebut didukung dengan core profit (pendapatan inti) Rp2,7 triliun dan berhasil membukukan laba bersih sebesar Rp6,8 triliun dimana sebesar Rp4,1 triliun berasal dari kombinasi bisnis atas aksi korporasi yang dilakukan Perseroan,” kata Corporate Communication and […]

Garuda Indonesia Raih Peringkat IdBBB dari Pefindo

Pesawat Garuda Indonesia (Foto: Garuda)

Jakarta, BUMN TRACK – Maskapai Garuda Indonesia meraih peringkat IdBBB dari PT Pemeringkat Efek Indonesia (Pefindo) atas kemampuan kinerja Perusahaan memenuhi kewajiban keuangan jangka panjang. Perolehan peringkat tersebut menunjukkan Garuda memiliki outlook stabil serta kemampuan memadai untuk memenuhi komitmen jangka panjangnya. Adapun pemeringkatan Pefindo atas Garuda Indonesia tersebut diberikan berdasarkan data dan informasi Perusahaan serta […]

Raih Kinerja Moncer, PLN EPI Bukukan Pendapatan Usaha Rp20,22 Triliun

PLN EPI di 2023 sukses melakukan penyediaan gas pipa dan LNG untuk pembangkit PLN sebesar 393.062 BBTU atau 99,99% dari konfirmasi nominasi dan berhasil menjaga HOP rata-rata 7,15 pasokan hari (range keamanan 6-9 hari). (Foto: PLN EPI).

Jakarta, BUMN TRACK – Selain menjaga kelancaran pasokan energi pembangkit listrik, Subholding PLN Energi Primer Indonesia (EPI) mampu mencatatkan kinerja positif sepanjang tahun 2023. PLN EPI mencatatkan pertumbuhan pendapatan usaha sebesar Rp20,22 triliun atau tumbuh sekitar 29,77% Year on Year (YoY) dibandingkan capaian tahun 2022 yang sebesar Rp15,5 triliun. “Capaian ini juga memantapkan PLN EPI, […]

RUPST PT Jasamarga Kualanamu Tol Catatkan Laba Bersih Rp283 Miliar, Meroket 108 Persen

Jakarta, BUMN TRACK – PT Jasamarga Kualanamu Tol (JKT), Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) Ruas Tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi membukukan pendapatan Rp525,025 Miliar atau meningkat sebesar 5,09% dibandingkan tahun 2022, Rp499,596 Miliar. “Perseroan membukukan laba bersih sebesar Rp283,770 miliar, meningkat 108,51% dari tahun 2022, Rp136,092 miliar,” kata Direktur Utama PT JKT, Thomas Dwiatmanto di Jakarta, Rabu […]

Pertamina Tuntas Jalankan Penugasan Penyaluran Energi

Jakarta, BUMN TRACK – PT Pertamina (Persero) telah menjalankan penugasan khusus dari Pemerintah untuk menyalurkan energi ke masyarakat. Hal ini tertuang dalam persetujuan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) Perseroan Tahun Buku 2023, yang dilaksanakan di Kementerian BUMN, Jakarta. Mandat Pertamina sebagai BUMN energi adalah menjaga ketahanan energi nasional yang dilaksanakan melalui pengelolaan energi dengan […]