Emiten Syariah Tumbuh 82 Persen, Prospek Saham Farmasi Sangat Menarik

Jakarta, BUMN TRACK – Berdasarkan data Bursa Efek Indonesia (BEI), pertumbuhan investor Syariah meningkat lima persen menjadi 123,359 dibanding sebelumnya yang hanya 5.457 orang. Sedangkan jumlah pertumbuhan emiten terkategori saham Syariah sejak 2013 hingga Juni 2023 naik sebesar 82 persen. Jumlah saham Syariah masih lebih dominan dibandingkan saham non Syariah dan selalu meningkat dari tahun […]

Komunitas Gajah Kemping Salurkan Bantuan untuk Masjid Daerah Wisata Sukabumi

Jakarta, BUMN TRACK – Komunitas penggemar traveling yang suka berkemah, Gajah Kemping, baru-baru ini menyisir area pedesaan di Sukabumi untuk mendistribusikan bantuannya. Fokus kegiatan sosial tersebut adalah rumah ibadah (masjid) yang berada di daerah wisata Pondok Halimun, Sukabumi. Marshall Gajah Kemping (GK), Erwin Gunawan mengungkapkan bahwa kegiatan ini adalah bagian dari perayaan ulang tahun pertama […]

Strategi Phapros Untuk Tetap Tumbuh Sepanjang 2023

Jakarta, BUMN TRACK – Pasca pandemi covid-19, kondisi pasar farmasi nasional belum sepenuhnya pulih. Berdasarkan data Pasar Farmasi Nasional di kuartal II/2023 disebutkan bahwa terjadi perlambatan pertumbuhan sebesar 7,2% bila dibandingkan dengan kuartal IV/2022 dan sebesar 0,2% dibandingkan dengan periode yang sama tahun sebelumnya. Beberapa kategori produk farmasi yang terdampak perlambatan pertumbuhan tersebut diantaranya adalah […]

Kembangkan Inovasi Berkelanjutan, Phapros Gandeng Mitra Strategis Lintas Sektoral

Jakarta, BUMN TRACK – PT Phapros Tbk menjadikan inovasi sebagai kunci kemajuan perusahaan. Pasalnya, Indonesia memiliki sumber daya yang sangat besar yang bisa dimanfaatkan, utamanya melalui teknologi. Meski awalnya terdapat tantangan dalam pengimplementasiannya, namun setelah berjalan beberapa waktu hal tersebut justru menjadi kebanggan bagi perusahaan. “Hal ini sangat berdampak positif bagi pertumbuhan ekonomi nasional kita. […]

Analis Rekomendasikan Saham PEHA untuk Jangka Panjang

Jakarta, BUMN TRACK – Biaya kesehatan secara global meningkat lebih tinggi dibandingkan pertumbuhan ekonomi, di mana pemerintah Indonesia sendiri terus melakukan transformasi agar masyarakat lebih peduli terhadap kondisi kesehatan mereka karena biaya pengobatan yang terus naik setiap tahun. Dari sisi pasar, industri farmasi konsisten naik seiring dengan kebutuhan kesehatan domestik. Adanya program Jaminan Kesehatan Nasional […]

Dukung Kemajuan UMKM, Phapros Salurkan Dana Kemitraan Sebesar Rp2,5 Miliar

Jakarta, BUMN TRACK – PT Phapros Tbk menyalurkan dana kemitraan senilai Rp2,5 miliar untuk 67 usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) hingga pencairan tahap 3 yang dilakukan hari ini, sebagai komitmen dalam pelaksanaan program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan. Pencairan dana kemitraan ini diselenggarakan di wilayah operasional pabrik Phapros di Semarang, Jawa Tengah. Penyaluran dana […]

Semester I 2023, TJSL PT Phapros Tbk Fokus pada Pengentasan Stunting dan UMKM

Jakarta, BUMN TRACK – PT Phapros Tbk yang merupakan bagian dari Holding BUMN farmasi terus memberdayakan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) sebagai program tanggung jawab sosial pada Semester I 2023. Serangkaian inisiatif yang berdampak langsung pada kesejahteraan masyarakat dan lingkungan juga menjadi komitmen Phapros pada kurun waktu pertengahan tahun kemarin. Paruh pertama 2023 menjadi […]

Analis: Pertumbuhan Pendapatan Phapros Lebih Baik daripada Kompetitor

Jakarta. BUMN TRACK – Makro ekonomi sangat berpengaruh terhadap pertumbuhan industri farmasi di Indonesia. Meski dihantam pandemi tahun 2020 dan pertumbuhan PDB (Produk Domestik Bruto) mengalami penurunan, namun pasca Covid-19, angka ini meningkat dan berada di angka positif. Bahkan IMF pun memprediksi bahwa PDB Indonesia akan tembus 5 persen pada tahun 2023. Investment Analyst dari […]

Semester I/2023, Phapros Bukukan Pertumbuhan 14,9 Persen di Sektor Produk Obat Bermerek

BUMN Track. Jakarta – PT Phapros Tbk, bagian dari Holding BUMN Farmasi, membidik peningkatan kinerja tahun ini agar bisa tetap tumbuh. Beberapa lini usaha yang dioptimalkan tahun ini adalah penjualan obat resep bermerek dan ekspor. Hal itu sejalan dengan grand strategy perseroan dan rencana penataan portofolio produknya. Di mana, kedepannya emiten berkode saham PEHA ini […]

Tekan Angka Kasus TBC, Phapros Luncurkan Pro TB 2 Daily Dose

BUMN Track. Jakarta – PT Phapros Tbk yang merupakan bagian dari Holding BUMN Farmasi meluncurkan salah satu produk barunya, yakni Pro TB 2 Daily Dose. Produk ini memiliki bentuk sediaan kaplet salut selaput dan ditujukan untuk pasien TBC. Peluncuran produk ini merupakan salah satu bentuk komitmen Phapros untuk menekan angka TBC di Indonesia dan sekaligus […]